Sangat ideal bila skema industrialisasi dan program 3 juta rumah yang dibangun di atas program Reforma Agraria ini dikerjakan oleh model usaha yang demokratis
Anggaran pembangunan Rumah Adat Bola Soba di Bone, Sulsel, turun dari Rp 20 miliar menjadi Rp 7,5 miliar. Kontraktor diharapkan siapkan bahan baku hingga Maret.
Mantan Ketua LPD Ngis, I Nyoman Berata, ditangkap karena korupsi Rp 10,4 miliar dengan pinjaman fiktif. Ia menggunakan dana nasabah untuk kepentingan pribadi.