Harga emas diperkirakan menguat hingga akhir tahun, mencapai Rp 2.650.000 per gram. Sentimen geopolitik dan kebijakan The Fed mempengaruhi pergerakan harga.
Bonnie dkk memakai Visa kunjungan saat kedatangan (VoA) yang justru digunakan produksi konten komersial dan berpotensi menimbulkan keresahan masyarakat.
Trotoar di Jalan Guru Patimpus, Medan Barat, rusak parah dan berlubang. Warga mengeluh sudah bertahun-tahun tanpa perbaikan, berbahaya bagi pejalan kaki.
BMKG Makassar mengeluarkan peringatan dini hujan deras di 12 kabupaten/kota Sulsel menjelang tahun baru. Waspadai potensi bencana seperti banjir dan longsor.