detikSulsel
Pemkab Polman Tak Tahu Mobil Dinas Mercy Mewah Nunggak Pajak Rp 10,4 Juta
Pemkab Polman mengaku tidak tahu mobil dinas Mercedes Benz GLS-Class 450 4Matic seharga Rp 2,5 miliar menunggak pajak dua bulan sebesar Rp 10.498.000.
Jumat, 02 Agu 2024 19:44 WIB