Polisi menyita 200 ribu butir ekstasi senilai Rp 207 M dari kurir Muhammad Raffi yang mengalami kecelakaan di Lampung. Ekstasi itu akan disebar di Jakarta.
Persidangan kasus perdagangan seks Sean 'Diddy' Combs alias P Diddy masih berlangsung. Kali ini, kesaksian datang dari mantan asisten P Diddy, David James.
Pakar farmasi UGM mengungkapkan beberapa tanda penggunaan ekstasi dan ganja yang dapat terlihat. Perubahan dapat terlihat di wajah hingga perilaku pengguna.