Kemdikbudristek kembali membuka Program Penguatan Pendidikan Tinggi Vokasi pada Perguruan Tinggi Swasta (PPPTV-PTS). Tiap PTS dapat mengajukan pendanaan.
Menurut data Kemendikbudristek, 75.195 guru pensiun pada 2023 dan 69.762 guru pensiun tahn depan. Kata Kementerian, begini upaya sediakan guru kompeten.