Kapolda Sumatera Selatan Irjen Andi Rian Djajadi memastikan keamanan saat perayaan Natal. Hal itu diungkapkannya usai meninjau gereja di Kota Palembang.
Polisi melakukan razia di Kampung Aceh, Batam, Kepulauan Riau (Kepri). Hasilnya, polisi mengamankan 22 warga yang terindikasi positif menggunakan narkoba.
Empat orang dikeroyok sejumlah oknum anggota TNI di depan Polres Metro Jakarta Pusat. Polisi Militer Kodam (Pomdam) Jaya mengamankan 8 oknum prajurit TNI.
Polsek Kemayoran kembali mengamankan tujuh remaja konvoi membawa bendera dan petasan tadi malam. Para remaja yang motornya tak dilengkapi surat-surat ditilang.