Warga terlibat bentrokan dengan Satpol PP, pihak kepolisian, dan TNI saat eksekusi lahan dan bangunan di Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut).
Lima oknum anggota TNI AL ditahan usai mengeroyok guru SMK berinisial BS di pelabuhan Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara. Korban juga dilempar ke laut.
Alih-alih tinggal di apartemen yang dibuat khusus, para atlet akan tinggal di Desa Olimpiade yang nantinya akan menjadi rumah atau tempat kerja bagi orang lain.
Wacana tukar guling Bandara Kertajati dengan Husein Sastranegara mendapat tanggapan DPRD Jabar. BIJB diharapkan jadi bagian ekosistem industri di Majalengka.
Bali tak cuma punya pantai saja. Buat traveler yang punya nyali lebih, saatnya mengujinya dengan mendatangi bangunan kosong di Rumah Hantu Bali. Berani?