Pengusaha Annar Salahuddin Sampetoding enggan disumpah saat hendak diperiksa sebagai saksi dalam sidang kasus pabrik uang palsu di gedung UIN Alauddin Makassar.
Malang dialami seorang nenek penjual rempah-rempah di Pasar Pakong, Pamekasan. Seorang pembeli tega menggunakan uang mainan saat membeli dagangan sang nenek.