Gempa Selatan Jawa Barat berkekuatan M 6.2 yang berpusat di Garut dinilai berpotensi memberikan peringatan akan adanya sumber gempa lain di wilayah itu.
Seorang pria berinisial RZ nekat melakukan pemalakan dan pengrusakan dengan senjata tajam. Ia berhasil diamankan polisi setelah aksinya viral di media sosial.