Posisi Juru Bicara KPK kini dijabat Budi Prasetyo. Tessa Mahardhika Sugiarto yang mengisi posisi itu sebelumnya kini ditunjuk menjadi Plt Direktur Penyelidikan.
KPK menegaskan larangan legalisasi tambang emas ilegal di Bukit Lendek Bara, NTB. Aktivitas ini berpotensi merusak lingkungan dan kesehatan masyarakat.
KPK kembali memeriksa Bupati Pati Sudewo hari ini. Sudewo akan dimintai keterangan soal kasus dugaan suap terkait pengadaan dan pemeliharaan jalur kereta.