Sekretaris Jenderal KPK, Cahya Hardianto, menyoroti gaji kepala daerah yang rendah. Cahya mengusulkan gaji kepala daerah dinaikkan untuk menghindari korupsi.
Polisi menyelamatkan bocah 14 tahun yang kabur dari pondok pesantren akibat perundungan. Ia ditemukan berjalan di Tol Surabaya-Mojokerto dan diantar pulang.