Seorang warga tewas tertembak oleh senjata api milik anggota DPRD Lampung Tengah, Muhammad Saleh Mukadam. Akibat kejadian itu, pelaku ditetapkan jadi tersangka.
Elon Musk mengajak 227 juta pengikutnya untuk membatalkan langganan Netflix terkait animasi LGBT. Isu ini memicu kontroversi dan kritik terhadap Netflix.
Penyanyi Virgoun ditangkap polisi karena narkoba bikin heboh satu pekan ini. Namun, ada juga kabar bahagia dari pernikahan Happy Asmara dan Gilga Sahid.