Waketum PKB, Jazilul Fawaid mengatakan bahwa PKB memiliki 'golden ticket' untuk Pilgub Jatim. Namun, Jazilul mengatakan PKB tetap terbuka untuk berkoalisi.
Jatah menteri Prabowo-Gibran kelak masih menimbulkan tanda tanya. Ketum PD AHY mengungkap sudah ada diskusi pembagian jatah menteri di koalisi Prabowo-Gibran.
Pemerintah Arab Saudi mengutuk keputusan Israel untuk membangun 19 permukiman di Tepi Barat, menyerukan komunitas internasional untuk mengakhiri pelanggaran ini
Kalender Hijriah dan Masehi memakai basis hitungan berbeda sehingga tanggalnya berlainan pula. Hari ini 4 Desember 2025 berapa hijriah? Cek konversinya, yuk!
Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar mengumumkan bahwa Gus Yahya tidak lagi menjabat sebagai Ketum PBNU dan membentuk tim pencari fakta terkait isu yang beredar.