Badan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menyatakan pihaknya menemukan lima bom di dinding masjid Al-Nuri yang ikonik di kota Mosul, Irak yang dipasang oleh ISIS.
Densus 88 menangkap terduga teroris di Kota Batu, Malang. Dari hasil pemeriksaan, terduga teroris itu merencanakan aksi bom bunuh diri di dua rumah ibadah.
Pemerintahan AS di bawah Presiden Joe Biden akan melanjutkan pengiriman pasokan bom seberat 500 pon (226 kilogram) ke Israel, setelah sempat ditangguhkan.