Mustofa mengatakan kasus ini terungkap berawal dari laporan masyarakat. Ada 27 laporan kepolisian yang diterima polisi terkait tindakan penipuan pelaku.
Eks Dirut Taspen, Kosasih, didakwa merugikan negara Rp 1 triliun dalam kasus investasi fiktif. Saksi mengaku terima Rp 700 juta untuk sampaikan temuan BPK.
Imigrasi mengungkap banyak WNA masuk Bali dengan modus PMA ilegal. Mereka mencari kerja di restoran, bukan berinvestasi. 267 PMA bermasalah dicabut izinnya.
Film Merah Putih: One For All, bukan proyek negara. Dana berasal dari patungan produser film, bukan bantuan pemerintah. Tema nasionalisme tetap diusung.
Begini respons Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono saat ditanya wartawan soal bendera One Piece.
KPK menetapkan 5 orang sebagai tersangka suap pengurangan nilai pajak pada KPP Jakut. Para tersangka ditangkap saat bagi-bagi Dolar Singapura hasil suap.