Lembaga survei Poltracking Indonesia mengungkap hasil survei elektabilitas Pilgub Jateng 2024. Hasilnya, pasangan Luthfi-Taj Yasin unggul dari Andika-Hendi.
Tekanan bagi migran Afganistan di Iran kian tinggi. Dalam 6 bulan ke depan, pemerintah Iran berencana mendeportasi 2 juta pengungsi yang tak punya izin tinggal.
Trump, capres Partai Republik, menegaskan tidak akan berpartisipasi dalam debat capres lainnya melawan Wakil Presiden AS Kamala Harris, capres Partai Demokrat.