Tata cara salat subuh sebetulnya masih sama dengan pelaksanaan salat fardhu lainnya. Perbedaannya hanya terletak pada bacaan Qunut menurut Mazhab Syafi'i.
Wukuf adalah salah satu rukun haji yang wajib ditunaikan. Berikut pengertian dan ketentuan pelaksanaannya salah satu rangkaian ibadah dalam rukun islam ini.