Bupati Sidoarjo Subandi dilaporkan atas dugaan penipuan investasi Rp 28 miliar. Ia membantah tuduhan, menyebut dana itu sebagai dana kampanye yang sah.
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi menyoroti investasi di kawasan Rebana yang belum maksimal. Ia mengungkap tantangan dan solusi untuk mendorong pertumbuhan industri.
Gubernur Bali, Wayan Koster lebih memilih membangun tangga alami di pantai Kelingking, Nusa Penida dibanding dengan lift kaca dengan investasi miliaran rupiah.
Mahkamah Konstitusi membatalkan hak atas tanah bagi investor di IKN, menegaskan HGU 190 tahun tidak berlaku. Pemerintah siapkan insentif baru untuk investasi.
Perpanjangan rute LRT Jabodebek dari Cibubur menuju Mekarsari dan perpanjangan jalur MRT Jakarta ke Tangerang Selatan masih menunggu kepastian dari investor.