Pelaksanaan sekolah rakyat akan digelar pada 14 Juli 2025. Kemensos menyebut akan ada pelaksanaan tes kesehatan untuk para pelajar dan tenaga pengajar.
Dua evaluator UNESCO, Bojan dan Zhang, terkesan dengan Geopark Ciletuh-Palabuhanratu. Mereka memuji keterlibatan masyarakat dan keindahan alam selama kunjungan.