Anak-anak TK Tunas Bakti di Sukabumi menerima obat cacing untuk mencegah kecacingan. Program ini bertujuan meningkatkan kesadaran hidup sehat sejak dini.
Ribuan siswa di Sukabumi belajar di ruang kelas rusak. Hampir 50% ruang kelas SD tak layak pakai. Pemerintah berupaya rehabilitasi fasilitas pendidikan.
Pemerintah Kabupaten Sukabumi menyoroti SPPG yang belum memiliki Sertifikat Laik Higienis dan Sanitasi, setelah kasus keracunan massal makanan bergizi.
Sidang perdana kasus penyiraman air keras terhadap ibu dan anak di Sukabumi digelar. Keluarga korban ungkap dampak luka permanen dan perjuangan hidup mereka.
Rangkuman peristiwa sepekan di Sukabumi: penangkapan pelaku perusakan villa, kasus TPPO, revalidasi Geopark Ciletuh oleh UNESCO, dan ambruknya atap madrasah.