Komunitas Peduli Sungai Surabaya mengaku miris usai melihat nasib sungai di Kota Pahlawan. Mereka ingin masyarakat tergerak untuk lebih peduli dengan sungai.
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan geram dengan masifnya alih fungsi lahan di Bali. Ia pun bakal menggelar ratas terkait moratorium pembangunan di Bali.
Buntut penggerebekan lab narkoba rahasia di Gianyar, Kanwil Kemenkumham Bali bakal memelototi pergerakan WNA yang terindikasi terlibat dalam peredaran narkoba.