detikNews
Chekc-in Penumpang di Bandara Ngurah Rai Sempat Terdampak Imbas Listrik Padam
Pemadaman listrik terjadi saat penumpang tengah mengantre di area keberangkatan domestik maupun internasional. Namun hal itu tidak berlangsung lama.
Jumat, 02 Mei 2025 22:55 WIB