detikJabar
5 Saksi Kasus Penyalahgunaan Wewenang Diperiksa Kejari Bandung Hari Ini
Kejari Bandung periksa lima saksi baru terkait dugaan penyalahgunaan kewenangan di Pemkot Bandung. Penanganan kasus dilakukan transparan dan akuntabel.
Senin, 03 Nov 2025 11:00 WIB







































