DPRD Jatim gelar pagelaran seni ludruk 'Warisan Berharga untuk Generasi Masa Depan' di Sidoarjo. Acara ini bertujuan melestarikan budaya ludruk di masyarakat.
Anak-anak dari Sindhu Laras Bocah unjuk penampilan kepada puluhan orang dalam acara tasyakuran empat tahun berdirinya kelompok kesenian tradisional itu.