detikJabar
Sosok Lintah Darat yang Bongkar Rumah Warga gegara Utang
AM, seorang rentenir yang merobohkan rumah warga Garut gara-gara tak membayar utang Rp 1,3 juta. Dia terkenal sebagai sosok 'lintah darat' di kampung setempat.
Selasa, 20 Sep 2022 19:00 WIB







































