Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo (M) 5,0 mengguncang Garut, Jawa Barat hingga terasa di Bandung. Titik gempa berada di darat dengan kedalaman 10 km.
KM Doa Ibu yang tenggelam di perairan Pulau Monyet, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT), diduga akibat tabrakan dengan kapal wisata.
Beredar video kontainer kapal kargo KMP Glory Indah I Surabaya karam di Lampung Selatan. Kontainer ini menjadi sasaran para nelayan untuk diambil barangnya.