Warga Kecamatan Kapetakan, Kabupaten Cirebon meraup pundi-pundi rupiah dari bisnis cicak kering. Begini fakta-fakta bisnis cicak kering hingga ekspor ke China.
Sebuah kandang ayam broiler di Dusun Leuwileunggik, Kelurahan Sindangkasih, Kecamatan/Kabupaten Majalengka, terbakar. 4.000 ayam mati akibat insiden itu.
Banyak toko roti legendaris yang masih eksis bertahan di Jakarta. Salah satunya Toko Roti Tegal yang terkenal dengan roti cokelat hingga jajanan pasarnya.