Gubernur Jabar Dedi Mulyadi klarifikasi isu tunggakan pajak mobilnya. Ia sebut proses mutasi kendaraan masih berlangsung dan sudah bayar pajak Rp70 juta.
Manyipet atau permainan menyumpit merupakan permainan suku Dayak dalam unjuk kemahiran berburu binatang di hutan. Perlombaan ini kembali digelar Polda Kalteng.
Viral video dua penumpang kelas satu berteriak di pesawat American Airlines. Pertengkaran dipicu keterlambatan penerbangan, berujung mereka diturunkan.