Hujan deras disertai angin kencang mengakibatkan pohon setinggi 15 meter tumbang di Margajaya, Kota Bogor. Pohon tumbang sempat menutup akses kendaraan.
Jaringan telekomunikasi di Aceh masih terganggu pasca banjir melanda. Untuk bisa internetan, warga penuh perjuangan. Ini lokasi tempat masyarakat berkumpul.
Wilayah yang harus waspada potensi hujan disertai angin kencang dan petir sepekan ke depan, di antaranya Mura, Muratara, Lahat, Empat Lawang, dan Palembang.
Mayang Lucyana Fitri, adik Vanessa Angel, kini jadi sorotan. Dia fokus kembangkan konten di media sosial dan terima banyak komentar positif dari netizen.