Roti canai disebut 'The Asian Flat Croissant' dalam sebuah situs masak. Rupanya hal itu membuat warga Malaysia geram karena tak terima dengan sebutan tersebut.
Es krim rasa cokelat atau vanila sudah terlalu biasa, berani coba es krim rasa mayonnaise? Es krim unik ini tinggi kalori tapi selalu jadi incaran foodies.
Mau buka puasa praktis? Frozen food bisa jadi andalan. Roti Coklatku tawarkan mamol isi cokelat legit hingga lumpia jagung sayuran yang rasanya pedas enak.
Hampir setiap negara memiliki racikan es krim dengan ciri khas berbeda. Ada varian es krim tradisional di beberapa negara yang enak tapi jarang diketahui.