Kepala Kampung Pugo berinisial FB menjadi sasaran perampokan disertai kekerasan di Kabupaten Dogiyai, Papua Tengah. Uang Rp 120 juta raib digasak pelaku.
Petugas terus mencari korban longsor di Cisarua, Bandung Barat. 11 ditemukan meninggal, 23 selamat, dan 79 masih dicari. Pencarian dilanjutkan dengan hati-hati.
Ketua DPC PDIP KBB, Tuti Turimayanti, meninjau lokasi longsor di Desa Pasirlangu dan menyalurkan bantuan. Ia juga mengingatkan pentingnya mitigasi bencana.
Rombongan turis asing kecewa tak bisa melihat komodo di Taman Nasional Komodo. Kondisi ini disebabkan adanya penutupan pelayaran kapal wisata di Labuan Bajo.