Rizal Sampurna, pekerja migran asal Banyuwangi, dilaporkan meninggal di Kamboja. Keluarga dan pemerintah berupaya mencari kejelasan dan memulangkan jenazahnya.
Menteri Muhaimin Iskandar targetkan 1 juta lulusan SMK jadi talenta global. Melalui workshop, SMK Go Global dorong standar kompetensi dan skill internasional.
Di Migrant Center Universitas Diponegoro, mahasiswa dan masyarakat umum bisa mendapat informasi seputar kerja di luar negeri dan juga pelatihan termasuk bahasa.