detikFood
3 Resep Orek Tempe yang Sederhana Bumbunya dan Sedap Rasanya
Meskipun memakai bahan sederhana, orak tempe lezat rasanya. Bisa dibuat versi semi basah, berbumbu kuning atau dipadukan dengan daging. Semuanya enak!
Jumat, 15 Mar 2024 09:00 WIB