Korban tewas akibat minuman oplosan di Cianjur bertambah menjadi sembilan. Satu korban masih dirawat intensif, sementara total ada 12 korban terkait kasus ini.
Kasus keracunan akibat minuman keras (miras) oplosan terjadi di Desa Kademangan, Kecamatan Mande, Cianjur. Total ada delapan orang yang meninggal dunia.