detikNews
Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris Jaringan NII di Banten
Densus 88 mengungkap penangkapan terduga teroris di wilayah Tangerang Raya, Banten. Ada tiga orang yang ditangkap terkait terorisme jaringan kelompok NII.
Rabu, 20 Des 2023 21:06 WIB