Ketua DPP PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat berpesan supaya penulisan sejarah sesuai dengan fakta bukan berdasar pada story atau cerita mereka yang menang.
Upacara di halaman parkir Masjid At Taufiq, Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Minggu (1/6/2025). Ketua DPP PDIP Djarot Syaiful inspektur upacara.