Informasi susunan pejabat dan petugas pelaksanaan upacara peringatan HUT RI tanggal 17 Agustus di sekolah, instansi pemerintahan, dan tingkat nasional.
Presiden Jokowi akan menghadiri upacara HUT ke-79 RI di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur (Kaltim). Jokowi akan menjadi inspektur upacara.
Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri dipastikan tak hadir di Upacara HUT Ke-79 RI di IKN. Ketidakhadiran Megawati tersebut disampaikan DPP PDI Perjuangan.