Sejumlah kerabat kepala daerah ikut memperebutkan kursi DPRD Sulsel di Dapil 4. Mereka merupakan anak-istri bupati dan wakil bupati, termasuk eks kepala daerah.
Keberadaan bocah kelas 4 SD korban pencabulan oleh seorang buruh panggul di Jembrana, Bali, hingga kini belum diketahui dan sudah seminggu tidak sekolah.
Viral cerita wanita menikah dengan pria yang lebih tua 24 tahun. Dia mengaku saat pertamakali bertemu pria yang kini jadi suaminya, shock melihat penampilannya.
Kabar terbaru menyebutkan bahwa sebanyak 11 pendaki tewas akibat terdampak erupsi Gunung Marapi. Sementara itu, sebanyak 49 pendaki berhasil diselamatkan.
Wapres Ma'ruf Amin menyelesaikan agenda kunjungan kerja di Nusa Dua, Bali. Ma'ruf melanjutkan kunjungan ke Jember untuk memberikan bantuan penurunan stunting.