Kasus hukum Nikita Mirzani belum mencapai tahap P21 setelah hampir tiga bulan. Pengacara Razman soroti penahanan yang dianggap terlalu cepat dan terburu-buru.
Pengacara Razman Arif Nasution menyoroti konflik hukum antara Nikita Mirzani dan Reza Gladys. Dia mendesak kepolisian untuk segera memproses kasus ini.
Kejaksaan Negeri Sidoarjo memusnahkan barang bukti dari 178 perkara, termasuk narkotika dan senjata tajam, untuk menegakkan hukum dan mencegah penyalahgunaan.
Kejari Lubuklinggau merekomendasikan sanksi untuk kepala dan bendahara puskesmas terkait dugaan penyelewengan dana kapitasi. Pemkot akan menentukan sanksi.
Kejaksaan Tinggi (Kejati) DKI Jakarta menetapkan mantan jaksa penutup umum (JPU) Kejaksaan Negeri Jakarta Barat (Kejari Jakbar), AZ, sebagai tersangka suap.