Ahmad Riza Patria mundur sebagai calon Walikota Tangsel 2024. Politikus Gerindra ini memiliki harta kekayaan mencapai Rp 22,05 miliar dari berbagai aset.
Muhaimin Iskandar atau Cak Imin diangkat sebagai Menko PBMD oleh Presiden Prabowo. Ia memiliki latar belakang politik dan pendidikan yang kuat. Simak profilnya!
KPU Jabar terima perbaikan berkas dari empat bapaslon Pilgub 2024. Proses verifikasi administrasi berlangsung hingga 14 September sebelum penetapan paslon.
Mahkamah Agung (MA) mengumumkan 12 orang hakim ad hoc pengadilan tindak pidana korupsi (tipikor). Ke-12 hakim itu akan bertugas di sejumlah pengadilan negeri.
Mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) pernah koar-koar kalau dirinya merupakan salah satu menteri termiskin. Padahal, SYL punya harta Rp 20 miliar.
Pelantikan 120 anggota DPRD Jabar 2024-2029 berlangsung di Bandung. Beberapa anggota melaporkan harta kekayaan mulai dari ratusan juta hingga miliaran.