Hakim Agung Kamar Perdata, Haswandi, meninggal dunia. Mahkamah Agung (MA) menyatakan Haswandi meninggal dunia pagi ini di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta Pusat.
Putusan perceraian Ria Ricis ramai disorot karena bisa diakses publik di website MA. Legislator meminta MA membuat aturan baru yang untuk membatasi publikasi.
Presiden Prabowo Subianto mencabut tunjangan DPR dan moratorium kunker ke luar negeri. DPRD Bali menunggu surat resmi untuk implementasi kebijakan ini.