Banjir menggenangi rel di Grobogan, imbasnya dilakukan rekayasa perjalanan kereta. Kereta pengangkut material dikerahkan ke lokasi untuk menangani genangan.
Pesawat latih Cessna mendarat darurat di perairan Muncar. Peristiwa itu terjadi saat siswa API Banyuwangi menjalani latihan untuk mendapatkan lisensi pilot.
Pecatan TNI Yuni Enumbi ditangkap saat menyelundupkan senjata dan amunisi senilai Rp 1,3 miliar untuk KKB di Papua. Polisi berhasil menggagalkan aksi ini.