Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memastikan aksi mogok kerja karyawan Bandara Ngurah Rai tidak mengganggu operasional. Antisipasi telah disiapkan.
Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyerahkan secara simbolis bantuan 18 ton pupuk dan 1 juta ton benih kepada kelompok tani di Jakarta Selatan.