Sebanyak 53 tersangka kericuhan demo di Makassar ditangkap, termasuk 11 anak di bawah umur. Polisi terus selidiki aktor intelektual di balik kejadian ini.
Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, mengungkapkan kerugian miliaran akibat demo ricu. Perbaikan fasilitas publik dilakukan bertahap dengan anggaran darurat.