detikJateng
KSPSI Sebut Rp 337 Miliar Hak Eks Buruh PT Sritex Belum Dibayar
KSPSI Jateng meminta hak eks buruh PT Sritex segera dibayar. KSPSI menyebut jumlahnya mencapai Rp 337 miliar.
Senin, 19 Mei 2025 17:25 WIB