detikKalimantan
Karhutla Ancam Permukiman, Kubu Raya Tetapkan Status Siaga Darurat
Pemkab Kubu Raya menetapkan status siaga darurat karhutla hingga 14 hari. Ada tiga kecamatan terdampak, dengan kendala lahan gambut dan akses pemadaman.
12 jam yang lalu







































