detikJatim
Kapolres Lamongan Tarawih dan Serahkan Mushaf Al-Qur'an di Masjid Namira
Kapolres Lamongan menggelar Safari Ramadan untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat. Kegiatan ini meliputi tarawih keliling dan layanan kesehatan gratis,
Kamis, 13 Mar 2025 10:45 WIB