detikSulsel
Korban Hilang Tertimpa Longsor di Toraja Utara Ditemukan Tewas
Satu korban terakhir yang hilang tertimbun longsor di Toraja Utara, Sulawesi Selatan (Sulsel), ditemukan tewas. Korban ditemukan tidak jauh dari titik longsor.
Sabtu, 27 Apr 2024 17:30 WIB