Gubernur Bali Wayan Koster akan memanggil pengusaha OTA terkait pajak dan regulasi. Pemerintah tegas akan hapus akomodasi tidak berizin mulai tahun depan.
Gubernur Bali I Wayan Koster dalam sebuah wawancara menyebut kebiasaan minum kopi dicampur arak 3 kali sehari. Disebut bisa menteralkan asam lambung. Benarkah?
Pembongkaran keramba jaring apung di Danau Batur dipertanyakan. Potensi kerugian Rp 120 miliar bagi warga jadi isu utama di tengah kekhawatiran lingkungan.
Gubernur Bali Wayan Koster akan lebih aktif bertemu masyarakat pada 2026 untuk mengatasi berbagai masalah, termasuk infrastruktur dan ketersediaan air bersih.
Gubernur Bali Wayan Koster mengakui masih ada penggunaan botol plastik sekali pakai, meski jumlahnya berkurang. Ia berkomitmen mengurangi plastik di Bali.
Wabup Gianyar menghadiri arahan Gubernur Bali tentang Gerakan Bali Bersih Sampah. Koster menekankan pengelolaan sampah dan pembatasan plastik sekali pakai.