Industri restoran di Mallorca tengah dilanda kekhawatiran besar seiring dengan potensi penutupan ratusan restoran tahun ini. Banyak turis tapi daya beli kecil.
Kecewanya enam guru honorer di sekolah terpencil di Kota Bima lantaran tidak terakomodasi menjadi PPPK Paruh Waktu meski sudah mengabdi selama belasan tahun.
Gubernur Khofifah takziah dan serahkan santunan kepada keluarga korban kecelakaan bus nakes di Probolinggo. Investigasi penyebab kecelakaan sedang dilakukan.
Tim hukum dr Astra, menyebut kliennya mengalami luka dan trauma psikis akibat dugaan kekerasan oleh dosen FH Universitas Islam Sultan Agung (Unissula).
Desa Panji di Buleleng, Bali, jadi pilot project homestay berkualitas. IHSA dorong standarisasi homestay agar bersaing di pasar global dan jaga budaya lokal.